PENANGGULANGAN STUNTING OLEH PETUGAS GIZI PUSKESMAS PULE

ADMIN 12 September 2019 17:34:45 WIB

Selasa (10/9/2019) dilaksanakan kegiatan Penanggulangan Stunting yang dilakukan oleh Petugas Gizi dari Puskesmas Pule dan Seluruh Kader Posyandu yang ada di Desa Joho. Kegiatan ini menyasar balita yang diindikasi mengalami stunting, dalam kegiatan tersebut dilaksanakan pengukuran tinggi badan dan berat badan serta pemberian Vitamin untuk usia 6-24 bulan dan PMT bagi usia 25-60 bulan. diharapkan dengan diadakannya kegiatan ini agar tumbuh kembang anak dapat berjalan dengan baik.

Komentar atas PENANGGULANGAN STUNTING OLEH PETUGAS GIZI PUSKESMAS PULE

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi JOHO

tampilkan dalam peta lebih besar